Who We Are
WHO WE ARE
Merapi Mountain adalah sebuah brand produsen peralatan sport dan aktivitas alam bebas. Fokus produksi kami pada tenda, sleeping bag dan aksesoris-aksesoris peralatan alam bebas lainnya. Merapi Mountain didirikan pada 10 Desember 2012 dengan berpusat di Jakarta. Kami tahu persis pentingnya sebuah kwalitas yang baik untuk sebuah peralatan kegiatan alam bebas, oleh sebab itu kami berusaha memberikan kepuasan pada pelanggan yang menggunakan produk kami dan yakin mereka tidak salah pilih. Merapi Mountain adalah nama merek yang dimiliki oleh CV. Pijar Merapi Indonesia, sebuah perusahaan yang berdomisili di Jakarta Indonesia.
Saat ini belum tersedia komentar.